Normalnya, orang yang ulang tahun yang akan nerima surprise. Tapi ini kebalik, yang ada malah kita yang dikasih surprise sama Dani. Penampilannya di MotoGP Aragon 2 hari sebelum ulang tahunnya bener-bener di luar ekspektasi. Siapa yang nyangka Dani mampu bertahan belasan lap dari serangan seorang juara dunia 9 kali, Valentino Rossi, sampai klimaksnya di lap terakhir Dani makin agresif dan lebih dulu finish untuk posisi 2?
Bukan, sama sekali bukan
meremehkan idola sendiri. Selalu ada alasan kenapa Dani bertahan begitu lama di
tim sebesar Repsol Honda tanpa gelar tertinggi satu pun. Selalu ada alasan kenapa
Dani masih jadi fantastic four pembalap
MotoGP. Selalu ada alasan untuk semua hal.
Buktinya ada di MotoGP Aragon
lalu. If we have to say the reason behind his superb performance, it must be
DETERMINATION.
Nggak banyak pembalap yang bisa
bertahan dari gempuran The Doctor. Stoner di Catalunya 2007 dan Marquez di
Qatar 2014, dan Dani bergabung di tim elit itu (Lorenzo belum pernah menang
long battle dengan Rossi). Super intense battle. Tiap Rossi berhasil nyalip,
Dani akan nyalip balik. Nggak cuma sekali, tapi berkali-kali. If you watch the
race, you can feel one thing from every moves.. it called determination. Dani has
decided to hold his second position, dan he did it! Meski yah, jantung ini
rasanya hampir copot karena saking tegangnya.
Begitu Dani menyentuh garis
finish lebih dulu dari Rossi, leganya kayak habis melahirkan (well, padahal
belum pernah :p).
Who says Dani can’t fight? Who
says his times is already over?
No, they are wrong! Dani gives the
best birthday gift, for him and for us. Dani still the best and always be the
best, forever and ever. Rasanya lega sekali liat semangat juang Dani kembali
dan bikin kita semua bergumam, ‘Ini lho Dani yang ditunggu-tunggu’. Musim ini
jelas berat karena cedera arm pump, tapi seperti Dani biasanya, he’ll bounce
back stronger. Dan Aragon pembuktiannya, di race yang cuma 2 hari sebelum ulang
tahunnya ke 30.
Dan hari ini, 29 September 2015,
my kryptonite Dani Pedrosa berulang tahun ke 30. Umur di mana seseorang akan
makin dewasa dan matang. Fans yang baik akan selalu mengharapkan segala yang
terbaik untuk idolanya. Sampai umur 30 memang hal terbesar yang diharapkan Dani
belum tercapai, tapi selalu ada mantra ampuh.. never stop believing!
So, dear Dani Pedrosa..
You’re the one that always cheering me up when i feel down, your smile
never failed to make me smile even wider.
Life maybe always hard. But you never alone, you have us besides you in
all up and down.
The sour grapes in your mouth will be gone and a super big smile will
replacing it.
Someday, your sun will shining so bright. Your best day in life will
come.
You are the best. And always be, forever and ever.
HAPPY 30TH BIRTHDAY!!
Wishing you a great journey, with countless smile on your face.
Love you sincerely,
Difa
P.S: Thank you for the best
birthday gift, Dani! Do it often and make the impossible possible. Fighting,
champion!! #Happy30BDayPedrosa
hai mba, aku juga sama nih fan berats nya dani.. akhirnya nemu cewe yang suka motoGP juga, dan suka dani pedrosa, next race kalo mau nntn lgsg lagi ke sepang bareng ya. temen2 aku ga ada yang mau diajakin -__-"
ReplyDeleteHaai! Banyak kok fansnya Dani yg cewek, cuma nggak pada ngeblog aja.. tahun ini insya Allah nyepang lagi, tahun depan kayaknya udah nggak. :)
DeleteHaai! Banyak kok fansnya Dani yg cewek, cuma nggak pada ngeblog aja.. tahun ini insya Allah nyepang lagi, tahun depan kayaknya udah nggak. :)
Delete